Tempat Wisata Terkenal Di Semarang

semarang-tempat-wisata



Tempat Wisata Terkenal Di Semarang-Negara indonesia sangatlah luas dan banyak sekali objek tempat wisata yang bisa anda kunjungi dan salah satunya adalah kota semarang.
Semarang merupakan kota yang memiliki objek wisata yang menyenangkan dan terkenal juga tentunya,dan pada artikel kali ini Info.4You akan berbagi info menarik mengenai seputar tempat-tempat wisata yang ada di sekitar kota semarang.

Oke kawan langsung saja kita bahas beberapa tempat wisata di kota semarang :


1.Pantai Marina

Tempat-wisata-pantai-marina-semarang
Pantai Marina

Tempat wisata yang pertama yang mesti anda kunjungi pada saat berlibur di kota semarang adalah pantai marina,Diantara tempat wisata yang lainnya pantai marina adalah objek tempat wisata yang paling terkenal dan paling banyak dikunjungi oleh para wisatawan,baik luar negri maupun daerah lokal setempat.
Pantai marina terletak di daerah perumahan royal family,dan tepatnya di bagian semarang utara,Selain itu pada saat di sana anda bukan hanya dapat melihat pemandangan yang indah dari pantai marina,anda juga dapat mengelilingi pantai dengan menggunakan perahu layang yang pastinya seru dan mengasyikan dan sangat sayang untuk anda lewatkan.

2.Objek Wisata Pagoda Buddhagaya
pagoda-budhagaya-watugong
Pagoda budhagaya watugong


Tempat wisata yang ada di semarang selanjutnya yang patut anda kunjungi adalah Pagoda budhagaya,adalah sebuah wisata yang mempunyai bangunan china berbentuk paghoda,dan yang sangat menarik dari tempat wisata ini memiliki keindahan bangunan yang tinggi,tinggi dari pagoda tersebut mencapai 45 meter dengan tujuh tingkat bangunan.
Tempat wisata pagoda budhayaga patungong bisa anda kunjungi di daerah Watugong semarang,dan tepatnya di Jl.Raya pudak payung.

3.Lawang Sewu
Objek-wisata -lawang-sewu
Objek wisata lawang sewu

Beralih ketempat wisata bersejarah di kota semarang,Selain wisata alam semarang juga memiliki tempat-tempat bersejarah seperti kota lainnya yang bernama Lawang Sewu (Pintu seribu).
Tempat wisata yang telah terkenal dan populer di indonesia dengan sejarahnya yang unik membuat penasaran para pengunjung dan tempat ini telah menarik perhatian para wisatawan,Kenapa di sebut dengan lawang sewu..??Lawang sewu merupakan bahasa jawa yang berasal dari dua kata yang pertama lawang yang berarti “pintu” dan kedua Sewu yang berarti “seribu”.
Walaupun sebenarnya bangunan lawang sewu tidak mempunyai 1000 pintu akan tetapi kata “lawang sewu” menggantikan pribahasa yang berarti sangat banyak,anda bisa mendatangi dan berlibur mengunjungi tempat wisata bersejarah ini yang berada di daerah tugu semarang.
4.Objek Wisata Penggaron
Objek-Wisata-Penggaron
Objek Wisata Penggaron

Sekarang kita beralih ketempat wisata rekreasi di mana semarang memiliki sutau tempat rekreasi yang menarik yang bernama penggaran,yang terletak di daerah unggaran tepatnya kabupaten semarang.
Disana anda bisa melakukan kegiatan permainan yang menarik seperti outbond,olahraga,tracking jungle,rekreasi,latihan SAR,Dan banyak lagi,selain itu tempat ini juga dijadikan sebagai taman burung yang bisa anda teliti dan memiliki 97 spesies burung yan menarik.


Demikan kawan artikel kali ini yang membahas tentang seputar wisatayang ada di kota semarang,bisa bermanfaat dan bisa menjadi sebuah inspirasi dan referensi berlibur anda.


Salam Info.4You

Subscribe to receive free email updates:

10 Responses to "Tempat Wisata Terkenal Di Semarang"

  1. bermanfaat gan, kapan kapan ane kesana :D

    ReplyDelete
  2. kapan kapan deh gw kesaan , thanks info nya

    ReplyDelete
  3. info nya sangat bermanfaat tnks ya

    ReplyDelete
  4. Mantap kang,
    nanti ane tour kesana
    hahaha

    ReplyDelete
  5. Tanteku baru saja pulang dari jalan-jalan di semarang, kata dia SEMARANG tuh bersiiiihhh banget...iya kah? jadi penasaran...

    ReplyDelete
  6. pengen banget kesana, tempatnya keren-keren,
    nice info gan

    ReplyDelete

berkomentarlah dengan tidak spam.terima kasih & tidak menyisipkan link aktif...OOOKE..!!